top of page

CARA MELINDUNGI IDE

Writer's picture: MHANSLawMHANSLaw

Updated: Feb 21, 2024

Pertanyaan

Apakah ide bisnis bisa diberikan perlindungan kekayaan intelektual?


Intisari Jawaban

Ide bisnis yang diwujudkan dalam bentuk nyata dapat dilindungi sebagai Kekayaan Intelektual apabila memenuhi standar sebagai Ciptaan, Paten, Desain Industri, atau Merek.


Namun, bagaimana penjelasan masing-masing standar tersebut?


Di artikel Hukumonline.com Dr. Michael Hans, S.H., S.E., M.Kn., LL.M., CLA, CCD dan Cynthia Prastika Limantara, S.H. mengupas lebih lanjut aspek dari perlindungan kekayaan intelektual terhadap ide bisnis.






Comments


bottom of page